Kalimat Efektif

seventeenchangeup

Nama : Raden Andrea Aurora Arvianita

NIM : 1805715

Mata Kuliah : Pendidikan Bahasa Indonesia


Struktur Kalimat Efektif

1. Struktur Kalimat Umum

Unsur-unsur yang membangun sebuah kalimat dapat dibedaskan menjadi dua, yaitu: unsur wajib dan unsur tak wajib. Unsur wajib adalah unsur yang harus ada dalam sebuah kalimat (yaitu S/subjek dan P/ Predikat), sedangkan unsure tak wajib adalah unsur yang boleh ada dan boleh tidak ada (yaitu kata kerja Bantu : harus, boleh, keterangan aspek: sudah, akan, keterangan :tempat, waktu, cara dan sebagainya).

2. Struktur Kalimat Paralel

a. Kesejajaran Bentuk

Imbuhan digunakan untuk membantuk kata berperan dalam menentukan kesejajaran. Berikut ini contoh yang memperlihatkan ketidaksejajaran bentuk.

b. Kesejajaran Makna

c. Kesejajaran dalam Perincian Pilihan

3. Struktur Kalimat Periodik

Kalau pada kalimat umum, unsur-unsur yang dikemukakan cenderung unsur intinya, tetapi kalau pada kalimat periodik sebaliknya, yaitu unsur-unsur tambahan yang terlebih dahulu dikemukakan kemudian muncul bagian intinya.

Ciri-Ciri Kalimat Efektif

  1. Kesatuan (Unity)
  2. Kehematan (Economy) : Mengulang subjek kalimat, Hiponim dihindarkan, Pemakaian kata depan ‘dari’ dan ‘daripada’.
  3. Penekanan (Emphasis)
  4. Kevariasian (Variety)

Faktor Pendukung

  1. Bahasa Indonesia yang baik dan benar
  2. Bahasa baku
  3. Terbatasnya unsur daerah
  4. Pemakaian kata depan
  5. Pemakaian partikel
  6. Pemakaian awalan
  7. Pemakaian konjungsi
  8. Menghindari kata yang mubazir
  9. Menghindari pengunaan kata bermakna ganda
  10. Memakai konstruksi sintetis

Faktor Penyebab Ketidak efektifan kalimat

  1. Kontaminasi
  2. Pleonasme
  3. Kambiguan
  4. Ketidakjelasan subjek
  5. Kemubaziran preposisi
  6. Kesalahan logika
  7. Ketidak tepatan bentuk kata
  8. Ketidak tepatan makna kata
  9. Pengaruh bahasa daerah
  10. Pengaruh bahasa asing

Leave a comment